600 Detik Bisa Web Server dan Aplikasi WordPress

wp iis Author: Ikhsan Arbi.

600 Detik Bisa Web Server dan Aplikasi WordPress

[socialring]

:: Langkah Awal Sebelum Kita Mengerti Web Server, Ada Kiranya Kita Mengetahui Konsep Tentang Web Server dan Sekelumit Tentang Sejarahnya ::

1. Apa itu web server?

  • Web Server adalah penyedia layanan akses kepada pengguna melalui protokol komunikasi TCP yakni HTTP (Hyper Text Transfer Protocol) dan HTTPS (Hyper Text Transfer Protocol Secure).
  • Web Server adalah aplikasi server yang menjadi backend dari WWW (World Wide Web). Web server menunggu permintaan dari client yang menggunakan browser seperti netscape navigator, IE (Internet Explorer), mozilla Firefox, google chrome dan program browser lainnya.
" Jadi jika ada permintaan dari browser, maka web server akan memproses permintaan itu dan kemudian memberikan hasil prosesnya berupa data yang diinginkan kembali ke browser."

2. Kegunaan Web Server

  • Sebuah server web adalah untuk mentransfer berkas atas permintaan pengguna melalui protokol komunikasi yang telah ditentukan. Berkas yang ditransfer dapat berupa teks, gambar, video, dan lainnya yang merupakan elemen sebuah halaman web.
  • Web server adalah menempatkan situs web, selain situs web, web server dapat pula digunakan untuk peyimpanan data ataupun untuk menjalankan sejumlah aplikasi .

3. Sejarah

Pada tahun 1929, tim Berners Lee mengajukan pada perusahaannya, CERN (European Organization for Nuclear Research) Sebuah Proyek yang bertujuan untuk mempermudah pertukaran informasi antar peneliti dengan menggunakan sistem hiperteks. Sebagai hasil atas implementasi proyek ini, tahun 1990 Berners-Lee menulis dua program komputer :

  • sebuah peramban yang dinamainya sebagai World Wide Web,
  • web server pertama didunia, yang kemudian dikenal sebagai CERN httpd, yang berjalan pada sistem operasi NeXTSTEP.

Dari tahun 1991 hingga 1994, kesederhanaan serta evektifitas atas teknologi yang digunakan untuk berkunjung serta bertukar data melalui Waring Wera Wanua membuat kedua aplikasi tersebut diadopsi pada sejumlah sistem operasi, agar dapat digunakan oleh lebih banyak individu, ataupun kelompok. Awalnya adalah organisasi penelitian, kemudian berkembang dan digunakan di lingkungan pendidikan tinggi, dan akhirnya digunakan dalam industri bisnis.

Tahun 1994, Tim Berners-Lee memutuskan untuk membakukan organisasi World Wide Web Consortium (W3C) untuk mengatur pengembangan- pengembangan lanjut atas teknologi- teknologi terkait lainnya (HTTP,HTML, dan lain-lain) melalui proses Standarisasi.

:: Setelah Mengetahui Tentang Konsep Web Server dan Sekejap Tentang Sejarahnya, Sekarang Kita Berlanjut Menelusuri Tentang Teknis Untuk Hosting Web Server :: Tiba saatnya untuk melakukan preparation deploying hosting web server dengan menggunakan aplikasi wordpress. Sebelum melakukan action pada hostingan kita, terlebih dahulu kita harus menambahkan role pada OS sebagai tempat hosting kita. Pada contoh ini saya menggunakan Windows Server 2008 R2 dan IIS versi 7 sebagai Web server service nya. Langsung saja, tanpa berbasa-basi lagi.

img1-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress

1. Melakukan Action pada Win Server Manager img2-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 2. Action pada role dan juga add role, select pada web server (IIS), Next untuk memulai proses installasi role service img3-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 3. Select ASP.Net untuk permintaan banyak pada role service, Lalu Next img4-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 4. Installation Results Complete Proses, Close img5-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress dan img5.1-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 5. Melakukan uji coba terhadap browser local dan browser client http://192.168.0.119 6. Install web platform Installer 4.6 pada server hosting web. Installer web platform adalah perangkat gratis yang membuat mendapatkan komponen terbaru dari microsoft web platform, termasuk layanan IIS, SQL Server Express, .NET Framework dan Visual Web Developer. img6-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress img7-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 7. Select pada Application, Add WordPress, and Install 8. Pilih MySQL (not Installed), Insert Password and Re-Type Password, Continue img8-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 9. Review License agreements, I Accept img9-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 10. Memulai melakukan, Configurasi, Installation sampai komplit, Finish. img10-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress dan img10.1-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress dan img10.2-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 11. Install WordPress as Administrator wp-admin untuk Login img11-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 12. Login img12-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 13. Masuk Halaman Dasboard Wordpress img13-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 14. Masuk Setting general agar tampilan halaman muka tidak sesuai gambar dibawah ini img14-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 15. Setting General rubah WordPress Address (URL) = http://localhost/xar dan Site Address (URL) = http://localhost/xar menjadi WordPress Address (URL) = http://192.168.0.119/xar dan Site Address (URL) = http://192.168.0.119/xar, seperti gambar dibawah ini img15-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 16. Testing pada local server browser dan client browser img16-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress dan img16.1-600_Detik_Bisa_Web_Server_dan_Aplikasi_WordPress 17. Berhasil..... :)

::: SELAMAT MENCOBA SEMOGA BERMANFAAT :::

Powered by : IT-Cupu (Ikhsan Arbi Maryadi) at PT. Lintas Media Danawa


visit our other blog: Cloud Indonesia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar